Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2023

Review Buku Give and Take Karya Adam Grant

Review Buku Give and Take  Karya Adam Grant  Image by bukukita.com Rianto Astono adalah salah satu kanal Youtube yang banyak melakukan ulasan buku. Salah satunya adalah review buku Give and Take karya Adam Grant. Blog Review Buku Bagus kali ini akan menuliskan review buku tersebut untuk Anda.  Secara garis besar, menurut Rianto Astono buku ini membahas tiga tipe manusia. Ketiga tipe manusia tersebut adalah tipe penerima, tipe penyeimbang, dan tipe pemberi. Selain itu, tentu saja buku ini membahas tentang bagaimana meraih kesuksesan dengan cara menjadi orang bertipe pemberi.  Informasi Buku Give and Take Karya Adam Grant Dalam kanal Youtube-nya, Rianto Astono belum menyebutkan informasi buku  Give and Take  yang diulasnya. Oleh karena itu, di sini akan coba dilengkapi. Sebagaimanan yang telah disebutkan sebelumnya. Buku ini adalah hasil karya dari Adam Grant. Penulis bukunya adalah seorang profesor yang ternama menurut Business Week.  Buku versi Bahasa Indonesia dengan cover baru terb

Review Buku Tak Mungkin Membuat Semua Orang Senang Karya Jeong Moon Jeong

Review Buku Tak Mungkin Membuat Semua Orang Senang Karya Jeong Moon Jeong Review Buku Bagus kali ini akan menghadirkan review atau ulasan buku dari sebuah kanal Youtube yang bernama Podluck Podcast. Ulasan buku tersebut adalah review buku Tak Mungkin Membuat Semua Orang Senang karya Jeong Moon Jeong.  Menurut Podluck Podcast buku ini sangat cocok dibaca oleh orang yang sulit sekali menolak permintaan orang lain atau mungkin merasa sebagai tipe orang yang sangat ingin bisa menyenangkan semua orang. Buku ini tampak memiliki bahasan yang sama dengan buku Berani Tidak Disukai karya Ichiro Kishimi dan Fumitake Koga. Informasi Buku Tak Mungkin Membuat Semua Orang Senang Karya Jeong Moon Jeong Buku Tak Mungkin Membuat Semua Orang Senang ini ditulis oleh penulis asal Korea Selatan yaitu Jeong Moon Jeong. Bahasa asli yang digunakan adalah Bahasa Korea. Tapi buku ini sudah diterjemahkan ke dalam Bahasa Inggris dan juga Bahasa Indonesia. Gramedia Pustaka Utama menerbitkan buku ini pada tahun 2

Tiga Tempat di Kota Cilegon dengan Wifi Gratis

Tiga Tempat di Kota Cilegon dengan Wifi Gratis  Cilegon adalah salah satu kota industri di Indonesia yang cukup berkembang. Tiga tempat di Kota Cilegon dengan Wifi gratis adalah upaya pemerintah kota untuk meningkatkan kapasitas manusia di Cilegon. Dengan WiFi gratis maka warga Kota Cilegon akan bisa mengakses informasi secara mudah. Tentu saja apabila informasi tersebut adalah informasi yang sarat manfaat.  Berdasarkan pengalaman tim blog Review Buku Bagus, WiFi gratis yang tersedia di tiga tempat tersebut dapat diakses tanpa menggunakan proses autentikasi. Jadi tanpa perlu mengetahui kata sandinya, Anda bisa langsung masuk ke jaringan internet dari Pemerintah Kota Cilegon. Daftar Tiga Tempat di Kota Cilegon dengan Wifi Gratis  Sebenarnya mungkin saja masih banyak tempat umum di Kota Cilegon yang memiliki fasilitas akses gratis internet, selain kafe-kafe atau rumah makan. Tapi saat ini hanya akan dibahas tiga tempat di Kota Cilegon dengan Wifi gratis. Ketiga tempat tersebut dua di ant

Review Buku Novel Di Bawah Lindungan Ka'bah Karya Hamka

Review Buku Novel Di Bawah Lindungan Ka'bah Karya Hamka   Review buku novel Di Bawah Lindungan Ka'bah kali ini menjadi review ketiga di blog ReviewL Buku Bagus dari karya-karyanya Hamka. Seperti yang telah kita ketahui bersama bahwa beliau adalah seorang tokoh cendekiawan, ulama, pendidik, sekaligus penulis dan sastrawan yang cukup produktif. Selain karya fiksi, beliau juga banyak menulis buku non fiksi.  Karya beliau yang sebelumnya diulas di blog Review Buku Bagus ini adalah Sabariah dan Tenggelamnya Kapal Van der Wijck . Saking menariknya buku novel Di Bawah Lindungan Ka'bah dan Tenggelamnya Kapal Van der Wijck , keduanya pernah diangkat menjadi film layar lebar. Film-film tersebut pun cukup mendapat sambutan baik dari para penggemar film.  Review Buku Di Bawah Lindungan Ka'bah   Buku novel ini tidak seberapa tebal, bahkan bisa dibilang sangat tipis untuk sebuah novel. Mungkin lebih tepat jika karya ini digolongkan ke dalam karya roman atau sebuah novel pendek. T